Lowongan Kerja Anak Usaha BUMN PT PP Presisi Tbk Tingkat SMK/D3 Bulan Juni 2023

Lowongan Kerja Anak Usaha BUMN PT PP Presisi Tbk Tingkat SMK/D3 Bulan Juni 2023

June 25, 2023 Off By kompaskerja

KOMPASKERJA.com – Lowongan Kerja Anak Usaha BUMN PT PP Presisi Tbk Tingkat SMK/D3 Bulan Juni 2023 menjadi opsi selanjtunya yang bisa masuk ke dalam daftar referensi karir anda. Menemukan pekerjaan yang cocok tentu saja tidaklah mudah, ada banyak hal yang menjadi pertimbangan untuk mendapatkan karir yang paling cocok. Menerima kenyataan dan berusaha mencoba sesuatu yang baru akan membuat anda lebih mudah untuk berkarir.

Tahukah sob? PT PP Presisi Tbk (“PP Presisi”) adalah perusahaan konstruksi terintegrasi berbasis alat berat terkemuka di Indonesia yang memiliki kapabilitas untuk menyediakan jasa konstruksi dari tujuh lini bisnis yaitu civil work, ready mix, foundation, form work, erector, jasa pertambangan dan penyewaan alat berat, secara terintegrasi yang memberikan value added kepada para konsumen. PP Presisi menerapkan ERP-SAP dan didukung oleh ISO Management System 9001:2015 – Management Quality, ISO 14001:2007 – Environmental Management System, serta OHSAS 18001:2015 – Occupational Health and Safety sebagai bagian dari operational excellence improvement. PP Presisi telah bertransformasi bisnis dari bisnis penyewaan alat berat sejak tahun pendirian pada tahun 2004. PP Presisi berkomitmen melakukan transformasi bisnis dan inovasi secara berkelanjutan untuk meningkatkan engineering capacity sebagai bagian dari usaha peningkatan stakeholders value.

Lowongan Kerja Anak Usaha BUMN PT PP Presisi Tbk Tingkat SMK/D3 Bulan Juni 2023

Informasi Lowongan Kerja Anak Usaha BUMN PT PP Presisi Tbk Tingkat SMK/D3 Bulan Juni 2023

PT PP Presisi Tbk membuka kesempatan bagimu untuk mengisi formasi yang tersedia.

POSISI : MECHANIC HEAVY EQUIPMENT

Persyaratan :

  • Pria, usia max 45
  • Lulusan SMK/D3 Jurusan Teknik mesin/alat berat/otomotif
  • Pengalaman min 3 Tahun
  • Memiliki sertifikat BMC diutamakan
  • Telah vaksin dosis 3

Jobdesc :

  • Melakukan Unschedule Service sesuai dengan work order yang sudah ditentukan.
  • Melakukan troubleshooting terhadap alat yang mengalami kerusakan, lalu melaporkannya kepada koordinator mekanik.
  • Melakukan overhaul terhadap komponen-komponen yang masih memiliki nilai ekonomis.
  • Melakukan handling material servis sesuai dengan prosedur yang sudah ditetapkan.
  • Menjaga kebersihan dan kerapian area kerja saat dan setelah bekerja.
  • Memastikan tools yang dipakai dalam keadaan baik sebelum dan setelah penggunaan.
  • Menggunakan alat pelindung diri sesuai dengan standar yang telah ditentukan.
  • Membuat part list terhadap pekerjaan servis dan overhaul yang dilakukan.
  • Membuat estimasi lama perbaikan alat.

TATA CARA LAMARAN

Bagi sobat yang tertarik untuk berkarir di sebuah anak perusahaan BUMN dan memenuhi syarat yang dicari perusahaan, silahkan kirimkan lamaran anda ke: recruitment.project@pp-presisi.co.id

Catatan Penting !

DAPATKAN UPDATE INFORMASI LOWONGAN KERJA LEBIH CEPAT DENGAN CARA FOLLOW AKUN INSTAGRAM @KOMPASKERJA dan SUBSCRIBE CHANNEL YOUTUBE KOMPASKERJAcom

– Selalu waspada penipuan ya sob, PT PP Presisi Tbk tidak memungut biaya apapun dalam proses rekrutmen karyawannya.