Lowongan Kerja PT Dharma Polimetal Tbk (13 Posisi) Bulan Oktober 2022

Lowongan Kerja PT Dharma Polimetal Tbk (13 Posisi) Bulan Oktober 2022

October 13, 2022 Off By kompaskerja

KOMPASKERJA.com – Lowongan Kerja PT Dharma Polimetal Tbk (13 Posisi) Bulan Oktober 2022 dapat menjadi opsi terbaru anda dalam mendapatkan karir bagus di perusahaan swasta. Menjadi bagian dari salah satu perusahaan swasta nasional tentu saja bukan hal mudah. Menggapai karir cemerlang butuh perjuangan dan mulailah langkah awal anda dengan berani mengikuti seleksi dan bersaing dengan kandidat lainnya.

Tahukah anda? PT Dharma Polimetal Tbk sebagai holding Company Dharma Group, yang berdiri sejak tahun 1989, bergerak di bidang usaha komponen otomotif untuk sepeda motor dan mobil. Dharma Group telah menjadi bagian dari mata rantai pasokan otomotif terintegrasi dengan produk-produk suku cadang dan komponen yang inovatif dan berkualitas sesuai dengan standar pabrikan kelas dunia. Sebagai salah satu anak Perusahaan dari Triputra Group, Perusahaan mempunyai latar belakang Manajemen yang berpengalaman di industri otomotif nasional. PT Dharma Polimetal Tbk telah berkembang menjadi sebuah Perusahaan induk dari Dharma Group yang mengedepankan pertumbuhan yang berkelanjutan dengan menjadikan teknologi sebagai keunggulan operasionalnya. Dengan motto Excellence Through People and Process Dharma Group mempunyai pelanggan yang bereputasi baik dari merek-merek terkenal di dunia serta berkelanjutan dengan hubungan jangka panjang. Ke depan, Dharma Group siap untuk menjadi bagian dari kebangkitan sektor otomotif termasuk dalam menyambut era revolusi industri 4.0 dengan menerapkan digitalisasi di rantai proses bisnisnya, dan pengembangan dan produksi komponen dan parts kendaraan listrik di Tanah Air sebagai perwujudan Exist to Contribute kepada Bangsa.

Lowongan Kerja PT Dharma Polimetal Tbk (13 Posisi) Bulan Oktober 2022

Informasi Lowongan Kerja PT Dharma Polimetal Tbk (13 Posisi) Bulan Oktober 2022

1. HR Supervisor (Kode : HRSPV)

Persyaratan :

  • Full time
  • 25 – 35 Tahun
  • Laki-laki/Perempuan
  • Minimal S1
  • Psikologi
  • Pengalaman Min. 3 Tahun
  • Memiliki Kemampuan : Psikotest,Asesment,Recruitment,Good Analytic Skill,Strong Leadership
  • Bahasa : English
  • Open Periode : 6 – 29 Oktober 2022

2. Marketing Staff (Kode : MKT)

Persyaratan :

  • Full time
  • 22 – 24 Tahun
  • Laki-laki/Perempuan
  • Minimal D3
  • Teknik
  • Pengalaman Min. 1 Tahun
  • Memiliki Kemampuan : Communication Skill,Advance Ms. Office
  • Bahasa : English
  • Open Periode : 4 – 29 Oktober 2022

3. Marketing Staff (Kode : MKT)

Persyaratan :

  • Full time
  • 22 – 24 Tahun
  • Laki-laki/Perempuan
  • Minimal D3
  • Teknik Management,Teknik
  • Pengalaman Min. 1 Tahun
  • Memiliki Kemampuan : Marketing 2W,SAP,Costing,Pricing
  • Bahasa : English
  • Open Periode : 4 – 29 Oktober 2022

4. Quality Section Head (Kode : QASH)

Persyaratan :

  • Full time
  • 25 – 30 Tahun
  • Laki-laki
  • Minimal S1
  • Teknik
  • Pengalaman Min. 3 Tahun
  • Memiliki Kemampuan : MSA,ISO 9001,Measurement Tools,Quality Management System,Communication Skill,Ms. Office
  • Bahasa : English
  • Open Periode : 4 – 29 Oktober 2022

5. Risk Management Staff (Kode : RMS)

Persyaratan :

  • Full time
  • 23 – 25 Tahun
  • Laki-laki/Perempuan
  • Minimal S1
  • Akuntansi,Teknik Industri
  • Pengalaman Min. 2 Tahun
  • Memiliki Kemampuan : Risk Management,Data Analysis,Advance in Ms. Excel,Placement Cikarang,Ms. Office
  • Bahasa : English,Indonesia
  • Open Periode : 4 – 27 Oktober 2022

6. Staff Process Engineer (DEM) (Kode : PRENG)

Persyaratan :

  • Full time
  • 23 – 30 Tahun
  • Laki-laki
  • Minimal D3
  • Teknik Mesin,Teknik Elektro
  • Pengalaman Min. 3 Tahun
  • Memiliki Kemampuan : Pengalaman di bidang Maintenance,Set up line produksi
  • Bahasa : English
  • Open Periode : 4 – 15 Oktober 2022

7. Product Design Engineer (DEM) (Kode : PDENG)

Persyaratan :

  • Full time
  • 21 – 28 Tahun
  • Laki-laki/Perempuan
  • Minimal S1
  • Desain Produk,Teknik Mesin,Teknik Elektro,Elektronika
  • Pengalaman Min. 1 Tahun
  • Memiliki Kemampuan : 3D Design Software,Self Driven,High Initiative,Placement : Cikarang
  • Bahasa : English
  • Open Periode : 4 – 15 Oktober 2022

8. Organization Development Staff (Kode : ODS)

Persyaratan :

  • Full time
  • 22 – 27 Tahun
  • Laki-laki/Perempuan
  • Minimal S1
  • Psikologi,Teknik Industri
  • Pengalaman Min. 2 Tahun
  • Memiliki Kemampuan : Analisa Jabatan,Work Load Analysis,Business Prcess Mapping,Komunikatif,Passionate,Drive for Result,Placement : Cikarang
  • Bahasa : English
  • Open Periode : 4 – 15 Oktober 2022

9. Training Staff (Kode : TRNS)

Persyaratan :

  • Full time
  • 20 – 25 Tahun
  • Laki-laki/Perempuan
  • Minimal S1
  • Teknik Industri,Psikologi,Pendidikan Teknik
  • Fresh Graduate
  • Memiliki Kemampuan : Training Need Analysis,Rencana
  • Pembelajaran,Komunikatif,Negosiasi,Placement : Karawang
  • Bahasa : English
  • Open Periode : 4 – 15 Oktober 2022

10. Engineering Finishing Staff (Kode : ENGFIN)

Persyaratan :

  • Full time
  • 21 – 30 Tahun
  • Laki-laki
  • Minimal S1
  • Teknik Kimima
  • Pengalaman Min. 1 Tahun
  • Memiliki Kemampuan : Painting Process,Manufacturing Process,Leadership
  • Bahasa : English
  • Open Periode : 4 – 15 Oktober 2022

11. R&D Staff (Kode : R&D)

Syarat:

  • Full time
  • 21 – 27 Tahun
  • Laki-laki/Perempuan
  • Minimal D3
  • Teknik Mesin,Teknik Elektro,Mekatronika,Teknologi Rekayasa Otomasi
  • Pengalaman kerja min Pengalaman Min. 1 Tahun
  • Memiliki Kemampuan : Technical Drawing,Design Software,Critical Thinking
  • Bahasa : English
  • Open Periode : 4 – 15 Oktober 2022

12. Design Engineering Staff (Kode : DENG)

Syarat:

  • Full time
  • 20 – 27 Tahun
  • Laki-laki
  • Minimal D3
  • Teknik Perancangan
  • Pengalaman kerja min Fresh Graduate
  • Memiliki Kemampuan : Gambar Teknik,Software Engineering,Design Mekanik,Jig Design,Dies Design
  • Bahasa : English
  • Open Periode : 4 – 15 Oktober 2022

13. Engineering Staff (Kode : ENG)

Syarat:

  • Full time
  • 20 – 30 Tahun
  • Laki-laki/Perempuan
  • Minimal D3
  • Teknik Mesin,Teknik Perancangan,Mekatronika
  • Pengalaman kerja min Pengalaman Min. 2 Tahun
  • Memiliki Kemampuan : Having 1 year experience in automotive industry,Technical drawing,Solidwork,Manufacturing Process,Self driven
  • Bahasa : English,Japanese,Korean
  • Open Periode : 4 – 15 Oktober 2022

TATA CARA LAMARAN

Jika sobat kompaskerja.com tertarik untuk bekerja di PT Dharma Polimetal Tbk, silahkan ajukan lamaran melalui link berikut: https://dharmap.com/karir/karir/karir

Catatan Penting !

DAPATKAN UPDATE INFORMASI LOWONGAN KERJA LEBIH CEPAT DENGAN CARA FOLLOW AKUN INSTAGRAM @KOMPASKERJA dan SUBSCRIBE CHANNEL YOUTUBE KOMPASKERJAcom

– Hati-hati penipuan, seleksi penerimaan karyawan PT Dharma Polimetal Tbk tidak dipungut biaya apapun ya sob.