Lowongan Kerja PT Lion Super Indo (Retail Management Trainee) Tahun 2022

Lowongan Kerja PT Lion Super Indo (Retail Management Trainee) Tahun 2022

May 9, 2022 Off By kompaskerja

KOMPASKERJA.com – Lowongan Kerja PT Lion Super Indo (Retail Management Trainee) Tahun 2022 menjadi peluang berikutnya yang datang dari sektor swasta khususnya sektor retail. Konon katanya sektor ini menyerap banyak tenaga kerja, dan memang jika kita lihat di lapangan ada banyak toko yang memperkerjakan sejumlah karyawan dalam jumlah yang cukup banyak.

Sekilas tentang PT Lion Super Indo yang perlu sobat ketahui. Sejak tahun 1997, Super Indo tumbuh dan berkembang bersama masyarakat Indonesia melalui kemitraan antara Salim Group, Indonesia dan Ahold Delhaize, Belanda. Kini Super Indo telah memiliki 186 gerai yang tersebar di 40 kota di Pulau Jawa dan bagian selatan Sumatera. Didukung lebih dari 8.500 karyawan terlatih, Super Indo menyediakan beragam produk kebutuhan sehari-hari dengan kualitas yang dapat diandalkan, lengkap, harga hemat, dan lokasi toko yang mudah dijangkau.

Lowongan Kerja PT Lion Super Indo (Retail Management Trainee) Tahun 2022

Informasi Lowongan Kerja PT Lion Super Indo (Retail Management Trainee) Tahun 2022

RETAIL MANAGEMENT TRAINEE An exclusive program designed for highly capable & motivated people who aspire to become Retail business’ Leaders of our future. During the 6 months program, you will be exposed to various experiences and challenges that enables you to accelerate your learning in Retail Business at its strategic level. You will be provided with hard skill & soft skill training modules within a comprehensive program, and skillful mentors to accompany your growth! After program you will be an ASSISTANT STORE LEADER.

Requirements:

  • Fresh graduates (any major) or maximum 2 years of working experiences
  • Minimum GPA 3.00
  • Interested in Store Career Management
  • Good communication and interpersonal skills
  • Willing to be placed in Stores Jakarta during the program
  • Willing to be placed in all Stores with shift-based

TATA CARA PENDAFTARAN

Tertarik bergabung dengan, silahkan daftarkan diri anda melalui link berikut : bit.ly/SuperindoRMT

Catatan Penting !

DAPATKAN UPDATE INFORMASI LOWONGAN KERJA LEBIH CEPAT DENGAN CARA FOLLOW AKUN INSTAGRAM @KOMPASKERJA dan SUBSCRIBE CHANNEL YOUTUBE KOMPASKERJAcom

– Waspada penipuan, seleksi penerimaan karyawan PT Lion Super Indo tidak dipungut biaya apapun/gratis.