
Lowongan Kerja PT MNC Play Lamaran Masuk Paling Lambat 30 Semptember 2021
September 14, 2021KOMPASKERJA.com – Lowongan Kerja PT MNC Play Lamaran Masuk Paling Lambat 30 Semptember 2021 dapat menjadi opsi berikutnya untuk anda. Jika anda menyukai tantangan maka penting untuk mencoba berkarir di perusahaan swasta. Ada banyak pilihan sektor, dari media hingga telekomunikasi. Anda pilih yang mana?
MNC Play didirikan pada Januari 2013, PT.MNC Kabel Mediacom (MKM) adalah bagian dari GLOBAL MEDIACOM (MNC GROUP), yang berfokus sebagai penyedia layanan jaringan berbasis Internet Fiber Optic. Dengan menggunakan infrastruktur terkini Fiber To The Home (FTTH), MKM dengan brand MNC Play menghadirkan 4 layanan terintegrasi Quadruple Play yang terdiri dari : High Speed Internet dengan kecepatan 1000 Mbps ready;Interactive Cable TV dengan 170+ saluran TV HD ready; Interactive New Media menampilkan Home Automation, Interactive Home Shopping, Interactive Stock Trading, dll; dan Crystal Clear Telephony, dengan fitur Video Call. PT MNC Play selalu berkomitmen untuk fokus dalam meningkatkan kualitas layanan serta membantu Indonesia dalam penyediaan komunikasi data terbaik serta hiburan Multimedia Interaktif berbasis Internet Broadband.
Informasi Lowongan Kerja PT MNC Play Lamaran Masuk Paling Lambat 30 Semptember 2021
PT MNC Play sedang mencari kandidat untuk posisi :
1. Video Editor (Jakarta)
2. Application Support/ Data Support (Jakarta)
TATA CARA LAMARAN
Jika anda berminat untuk melamar salah satu posisi tersedia, silahkan kirimkan CV anda ke
email Sya.kurnia@mncgroup.com. Pengiriman CV paling lambat tgl 30 September 2021.
Catatan Penting !
– Harap berhati-hati dengan segala bentuk penipuan lowongan kerja, PT MNC Play TIDAK memungut biaya apapun dalam setiap rekrutmen karyawan.