Lowongan Kerja PT Sigma Cipta Caraka (Telkomsigma) Bulan September 2022

Lowongan Kerja PT Sigma Cipta Caraka (Telkomsigma) Bulan September 2022

September 4, 2022 Off By kompaskerja

KOMPASKERJA.com – Lowongan Kerja PT Sigma Cipta Caraka (Telkomsigma) Bulan September 2022 menjadi salah satu peluang terbaik bagi sobat fresh graduates yang ingin meniti karir di sebuah perusahaan. Tentu saja ada dalam mencari pekerjaan selalu memilah yang terbaik dari yang terbaik untuk anda. Ada beberapa faktor yang akan mempengaruhi pilihan anda, mungkin lokasi dan gaji salah duanya.

Lalu bagaimana profil dari Telkomsigma? PT Sigma Cipta Caraka (Telkomsigma) adalah merupakan salah satu anak perusahaan BUMN yaitu PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk. Selama bertahun-tahun, Telkomsigma telah memimpin sebagai penyedia layanan terkelola TI dan solusi pusat data dengan pengalaman lebih dari 20 tahun di Indonesia. Dan kini, Telkomsigma telah bertransformasi baik secara bisnis maupun organisasi. Seiring dengan pengambilalihan 56,39% saham Telkomsigma oleh PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk. dari PT Multimedia Nusantara (TelkomMetra) pada April 2022, Telkomsigma saat ini fokus dalam menyediakan kapabilitas TI yang canggih melalui portofolio baru kami di Layanan TI, Layanan Cloud, dan Solusi Digital.

Lowongan Kerja PT Sigma Cipta Caraka (Telkomsigma) Bulan September 2022

Informasi Lowongan Kerja PT Sigma Cipta Caraka (Telkomsigma) Bulan September 2022

Internship Program

We are looking for fresh talent who wants to join 10 weeks of the internship program and have an opportunity to be full-time employee of Telkomsigma.

Requirement:

  • Bachelor’s degree in IT / Computer science
  • Fresh graduates with GPA Min. 3.25
  • Maximum age 25 years old
  • Fluent in English (Min. TOEFL score 500)
  • Eager to learn

What will you get?

  • 10 weeks of intens bootcamp with Telkomsigma Expert
  • Opportunity to get Microsoft Certification
  • Opportunity to be a full-time employee of Telkomsigma
  • Monthly internship fee

TATA CARA LAMARAN

Jika sobat kompaskerja.com tertarik mendaftar, langsung saja daftar melalui link berikut: bit.ly/sigmaintern

Catatan Penting !

– Registrasi sebelum 6 September 2022 (23:59).

DAPATKAN UPDATE INFORMASI LOWONGAN KERJA LEBIH CEPAT DENGAN CARA FOLLOW AKUN INSTAGRAM @KOMPASKERJA dan SUBSCRIBE CHANNEL YOUTUBE KOMPASKERJAcom

– Waspada penipuan, Rekrutmen Telkomsigma tidak dipungut biaya apapun ya sob.