
Lowongan Kerja Staff PT PFI Mega Life Insurance Bulan November 2023
November 14, 2023KOMPASKERJA.com – Lowongan Kerja Staff PT PFI Mega Life Insurance Bulan November 2023 mungkin bisa menjadi opsi menarik bagi sobat yang tertarik berkarir di sektor keuangan. Dan banyak orang yang mungkin mengabaikan sektor asuransi, di sini banyak orang yang sukses dengan kemampuan mereka bekerja di perusahaan asuransi. Apakah anda selanjutnya yang bisa lolos seleksi?
Didirikan tahun 2011, PT PFI Mega Life Insurance merupakan perusahaan patungan dengan struktur baru yang menggabungkan keahlian global Prudential Financial Inc., dengan kekuatan jaringan pasar lokal CT Corpora. PFI Mega Life menyediakan rangkaian lengkap produk asuransi jiwa untuk melayani nasabah dengan jangkauan luas, dari korporasi besar hingga individu. Penawaran produknya termasuk produk asuransi yang dikaitkan dengan investasi dan asuransi credit shield. Produk dan layanan PFI Mega Life didistribusikan melalui berbagai saluran, termasuk bancassurance, telemarketing dan retail.
Informasi Lowongan Kerja Staff PT PFI Mega Life Insurance Bulan November 2023
ACTUARIAL STAFF
Qualification:
- Having a Bachelor Degree in Actuarial / Mathematics / Statistics.
- Minimum having a 2 – 3 years of experience in actuarial functions, preferably in Insurance Industry.
- Proficiency in pricing model development.
- Having in-depth understanding of regulatory compliance and documentation (OJK).
- Profen expertise in data analysis and the application of actuarial tools.
- Ability to handle system (URF and UAT).
- Familiar with VBA Macro in Excel.
- Fluent in English and Bahasa Indonesia.
- Good communication and interpersonal skill.
Description:
Providing crucial support in pricing and product development processes, handle ad-hoc projects with precision, and showcase exemplary behavior in talent development and organizational culture, thereby positively impacting company goals.
TATA CARA LAMARAN
Bagi anda yang tertarik melamar pekerjaan ini dan memenuhi syarat yang dibutuhkan perusahaan, silahkan kirim CV anda melalui email ke : wulan.maharani@pfimegalife.co.id
Catatan Penting !
– Hati-hati penipuan ya sob, seleksi penerimaan karyawan PT PFI Mega Life Insurance tidak dipungut biaya / gratis.