
Open Recruitment Telkomsel Untuk Mengisi Berbagai Posisi September 2021
September 5, 2021KOMPASKERJA.com – Open Recruitment Telkomsel Untuk Mengisi Berbagai Posisi September 2021 layak untuk anda ambil jika menginginkan karir bagus di perusahaan. Inilah salah satu perusahaan terbaik yang kami rekomendasikan untuk teman-teman yang mencari pekerjaan di bulan ini. Pastinya anda sudah mengenal sedikit banyak tentang Telkomsel.
Tahukah anda? Telkomsel merupakan singkatan dari “Telekomunikasi Selular” dengan produk-produknya yang dahulu kita kenal dengan nama kartuHALO, simPATI dan kartuAS. Awal berdirinya Telkomsel yaitu merupakan Usaha patungan PT Telkom dan PT Indosat melebarkan sayap lewat jaringan komunikasi selular GSM (global system for mobile communication) akhirnya baru terwujud di tahun 1995. Dengan modal dasar Rp 650 miliar, usaha patungan yang membentuk PT Telkomsel itu dinyatakan resmi berdiri pada medio 1995 silam.
Informasi Open Recruitment Telkomsel Untuk Mengisi Berbagai Posisi September 2021
Berikut daftar posisi yang dibuka pada lowongan kerja Telkomsel terbaru kali, silahkan cek dan langsung ajukan lamaran anda jika cocok.
- Data Scientist
- Backend Developer
- Cloud Engineer
- Front End Developer
- IT Operation
- Business Analyst Video Platform
- Content Production
- Data Analyst
- Enterprise Customer Experiences
- Enterprises Business Management
- Sales Execution
- Sales Strategy And Partner
- Network
- Tax Management
TATA CARA LAMARAN
Bagi teman-teman yang ingin melihat kualifikasi dan persyaratan lengkap silahkan langsung menuju laman website resmi Telkomsel di recruitment.telkomsel.com
Catatan Penting !
– Batas pengajuan lamaran : 7 September 2021.
– Hati-hati penipuan ! TIDAK ADA pungutan biaya apapun dalam setiap seleksi rekrutmen karyawan Telkomsel.