Penerimaan Pramugari & Pramugara Lion Air Group Minimal Lulusan SMA/SMK Seluruh Jurusan Bulan Desember 2023

Penerimaan Pramugari & Pramugara Lion Air Group Minimal Lulusan SMA/SMK Seluruh Jurusan Bulan Desember 2023

November 24, 2023 Off By kompaskerja

KOMPASKERJA.com – Penerimaan Pramugari & Pramugara Lion Air Group Minimal Lulusan SMA/SMK Seluruh Jurusan Bulan Desember 2023 hadir kembali. Siapapun anda yang sedang mencoba untuk bekerja di sektor swasta, selalu pastikan anda memiliki kualifikasi dan skill yang dicari oleh perusahaan. Hanya dengan cara itu anda bisa lebih cepat mendapatkan pekerjaan yang anda inginkan.

Sekilas tentang Lion Air Group yang perlu sobat kompaskerja.com ketahui. Dikutip dari laman wikipedia, disebutkan bahwa PT Lion Group adalah perusahaan induk maskapai penerbangan milik swasta yang berbasis di Indonesia. Grup ini terdiri dari beberapa maskapai penerbangan dari Asia Tenggara, saat ini Lion Air, Wings Air, Batik Air, Super Air Jet, Batik Air Malaysia dan Thai Lion Air. Lion Air Group terutama bersaing dengan maskapai penerbangan bertarif rendah yang berbasis di Malaysia, AirAsia dan pesaing domestik serta maskapai nasional Garuda Indonesia. Grup maskapai ini didirikan atas keberhasilan Lion Air , yang didirikan pada 1999. Dengan pertumbuhan penerbangan dan perjalanan di Indonesia , Lion Air mendirikan Wings Air pada 2003, sebuah maskapai regional yang dimiliki sepenuhnya oleh Lion Air.

Penerimaan Pramugari & Pramugara Lion Air Group Minimal Lulusan SMA/SMK Seluruh Jurusan Bulan Desember 2023

Informasi Penerimaan Pramugari & Pramugara Lion Air Group Minimal Lulusan SMA/SMK Seluruh Jurusan Bulan Desember 2023

KUALIFIKASI PENDIDIKAN

  • Warga Negara Indonesia (WNI) Belum Pernah Menikah
  • Belum memiliki pengalaman menjadi Pramugara / Pramugari
  • Menarik, Mampu bekerja sama dalam tim, energik, senang membantu & jujur
  • Min. Lulusan SMA/SMK (seluruh jurusan)
  • Pria berusia 18 – 30 tahun & Wanita berusia 18 – 28 tahun
  • Pria tinggi min. 170 cm & Wanita tinggi min. 158 cm (Berat Badan Proposional)
  • Sehat Jasmani dan Rohani
  • Tidak Buta Warna (Total/Parsial) dan Sudah Vaksin Covid-19 min. dosis 3
  • Tidak memakai behel dan Tidak berjerawat

KETENTUAN PESERTA

  • Pendaftaran langsung datang ke lokasi gratis tanpa perantara
  • Tidak ada biaya
  • Maks kuota hanya 250 orang per hari
  • Sistem gugur bagi yang tidak memenuhi kualifikasi
  • Dilarang parkir kendaraan pribadi di lokasi tes / kantor
  • Penerimaan pramugara / pramugari lion air group dengan biaya pendidikan gratis !!
  • Pelaksanaan pendidikan di angkasa training center – balaraja

WAJIB MEMBAWA

  1. Curriculum Vitae
  2. Surat Pernyataan Orang Tua (https://bit.ly/SuratPernyataanFA)
  3. Foto diri terbaru ukuran 4×6 (2 lbr)
  4. Foto seluruh diri terbaru ukuran 4R
  5. Fotokopi KTP
  6. Fotokopi Ijazah/ SKL
  7. Bukti Sertifikat vaksin covid 19 min. dosis 3

TATA CARA LAMARAN

Tertarik untuk menjadi Pramugari & Pramugara Lion Air Group? Pendaftaran langsung datang ke Lokasi. Wajib membawa berkas lengkap, Silahkan akses link dibawah.

Informasi lengkap melalui link :
https://bit.ly/RECLAGDES

Surat Pernyataan Orang Tua/Wali melalui link :
https://bit.ly/SuratPernyataanFA

Jika tidak membawa Fisik Surat Pernyataan Orang Tua/Wali, Proses Recruitment tidak dapat dilakukan.

Lokasi : LION AIR TOWER – JAKARTA PUSAT
(Kuota Maks 250 Kandidat)
Jadwal : 1 & 8 DESEMBER 2023 – 09.00 WIB (Wajib hadir tepat waktu)

DAPATKAN UPDATE INFORMASI LOWONGAN KERJA LEBIH CEPAT DENGAN CARA FOLLOW AKUN INSTAGRAM @KOMPASKERJA dan SUBSCRIBE CHANNEL YOUTUBE KOMPASKERJAcom

Catatan Penting !